Berikan satu contoh teks imajinasi beserta strukturnya yang paling pendek​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Miranda2018 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan satu contoh teks imajinasi beserta strukturnya yang paling pendek​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cermin Ajaib

Cermin AjaibOrientasi

Cermin AjaibOrientasiPagi itu, Sinta sedang malas-malasnya untuk bangun dan bersiap ke sekolah karena semalam pekerjaan rumahnya baru ia selesaikan sekitar pukul 11 malam. Ia baru mampu membuka sebelah mata dan mengintip jam weker.

Cermin AjaibOrientasiPagi itu, Sinta sedang malas-malasnya untuk bangun dan bersiap ke sekolah karena semalam pekerjaan rumahnya baru ia selesaikan sekitar pukul 11 malam. Ia baru mampu membuka sebelah mata dan mengintip jam weker.Namun, seketika perhatiannya teralihkan oleh handphonenya yang berkedip. Ia mengambilnya, lalu menemukan bahwa ternyata Rama telah membalas pesan WhatsApp-nya. Saat itu pula Sinta tiba-tiba beranjak dari kamarnya dan lekas bersiap untuk berangkat ke sekolah.

Meski masih duduk di bangku kelas 10 SMA, sinta sudah mulai belajar berdandan. Meski begitu, dandanan yang ia kenakan tidak berlebihan dan lebih berlandaskan menjaga kesehatan wajah saja. Jadi, salah satu persiapannya ke sekolah adalah dengan mengaplikasikan lip gloss ke bibirnya.

Meski masih duduk di bangku kelas 10 SMA, sinta sudah mulai belajar berdandan. Meski begitu, dandanan yang ia kenakan tidak berlebihan dan lebih berlandaskan menjaga kesehatan wajah saja. Jadi, salah satu persiapannya ke sekolah adalah dengan mengaplikasikan lip gloss ke bibirnya."Ma…, Mama liat cermin bedak Sinta ga?" Tanya Sinta. "Enggak, Sinta… Ini sudah terlalu siang lho, kenapa kamu belum berangkat juga, nanti telat," balas ibunya.

Meski masih duduk di bangku kelas 10 SMA, sinta sudah mulai belajar berdandan. Meski begitu, dandanan yang ia kenakan tidak berlebihan dan lebih berlandaskan menjaga kesehatan wajah saja. Jadi, salah satu persiapannya ke sekolah adalah dengan mengaplikasikan lip gloss ke bibirnya."Ma…, Mama liat cermin bedak Sinta ga?" Tanya Sinta. "Enggak, Sinta… Ini sudah terlalu siang lho, kenapa kamu belum berangkat juga, nanti telat," balas ibunya."Iya ma, tapi kan Sinta belum pake lip gloss". "Pake cermin di lemari kamu aja Sin," ujar mamanya. "Enggak bisa Ma, ga keliatan, mesti deket," balas Sinta sambil mengeluh. "Ya udah pake cermin bedak mama aja, kamu ambil sendiri di kamar mama, di meja rias."

Penjelasan:

Maaf karna terlalu panjang

jika salah mohon dimaafkan ya kak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh halwahalwa245 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jan 22