Berikut ini adalah pertanyaan dari njadomenico75 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Perhatikan penggalan cerita berikut ini!Di kelasku ada murid baru yang bernama Dodi. Dodi adalah siswa pindahan dari desa. Ternyata Dodi anak yang pandai. Dia mampu bersaing dengan murid-murid pandai di kelasku. Aku sangat kagum kepada Dodi. Meskipun berasal dari desa, Dodi tidak ketinggalan pelajaran. Dodi bintang di kelas kami.
Antonim kata pandai pada penggalan cerita di atas adalah ....
(1 Poin)
A. pintar
B. bodoh
C. cerdas
D. malas
Antonim kata pandai pada penggalan cerita di atas adalah ....
(1 Poin)
A. pintar
B. bodoh
C. cerdas
D. malas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B.Bodoh.
Penjelasan:
antonim cerdas adalah tumpul, bodoh, pilon, andia.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mualimahsafitri2540 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21