tuliskan dan jelaskan ciri ciri teks prosedurno gasal report nanti​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sophianayulinda pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan dan jelaskan ciri ciri teks prosedur






no gasal report nanti​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Apa itu teks prosedur? Teks Prosedur adalah teks yang memuat cara untuk melakukan sesuatu secara tepat, berupa runtutan langkah demi langkah, sehingga tercapai tujuan yang diinginkan.

Minarni Try Astuti dalam bukunya yang berjudul Yuk, Ungkap Idemu Melalui Teks Persuasi hingga Teks Tanggapan (2019) menjelaskan bahwa teks prosedur merupakan teks yang berisi arahan atau langkah demi langkah yang memberikan instruksi untuk melakukan atau mengerjakan sesuatu.

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata “prosedur” diartikan sebagai tahapan kegiatan untuk menyelesaikan suatu aktivitas. Teks prosedur memiliki ciri khas yang membedakannya dengan teks lain.

Ciri-ciri teks prosedur yang dapat membedakannya dengan teks lain, diantaranya:

1. Menggunakan kalimat imperatif/perintah

2. Terdapat panduan yang harus dilakukan

3. Menggunakan kata kerja aktif

4. Menggunakan konjungsi/kata hubung untuk menunjukkan urutan

5. Terdapat aturan dalam hal bahan atau kegiatan

6. Menggunakan kata keterangan untuk menyatakan rincian waktu, tempat, dan cara

7. Terdapat penomoran beserta isi kegiatan yang dilakukan secara berurutan

Penjelasan:

maaf klo salah

semoga membantu...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nailacerewet173 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Jan 22