Berikut ini adalah pertanyaan dari GisaPutriAnjani pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Biomassa adalah sumber energi yang berasal dari makhluk hidup seperti kotoran manusia / hewan.
Contoh biomassa antara lain :
1) BIOGAS
merupakan energi alternatif yang berasal dari bahan organik yang mengalami proses biologi.
contoh = penggunaan kotoran sapi untuk gas kompor
2) BIODIESEL
merupakan energi alternatif untuk pengganti minyak bumi.
contoh = minyak biji jarak pagar
3) ETHANOL
merupakan bahan bakar alkohol yang terbuat dari gula. Gula ini diambil dari tanaman seperti jagung, gandum, dan kentang
------------------------------------------------------------------------
JADIKAN JAWABAN TERBAIK YA!!
------------------------------------------------------------------------
DETAIL MATERI
MAPEL : IPA
MATERI : ENERGI ALTERNATIF
KODE : 20.5.21
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh imdehuman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 18 Aug 21