analisis lah keterkaitan penggunaan majas dengan makna puisi tersebut (

Berikut ini adalah pertanyaan dari cesyarexylia76 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Analisis lah keterkaitan penggunaan majas dengan makna puisi tersebut ( karang)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

majas merupakan salah satu cara memperindah puisi hal ini juga membuat majas sangat berkaitan dengan makna puisi karena jika menggunakan majas maka makna puisi akan lebih bagus

kau tegak berdiri

dipukul ombak

dihempas badai

namun kau tetap tegak

Tiada mengeluh

apalagi merengek

tiada bergerak

apalagi berpeluh

karang kau adalah contoh

yang berguna bagi manusia

agar tawakal dan tabah

serta tidak putus asa

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh crchikarinaldi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Feb 22