Berikut ini adalah pertanyaan dari galangadhi123 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Kekeringan melanda puluhan desa di sembilan Kecamatan di Kabupaten Tangerang. Puluhan ribu warga mengalami krisis air bersih karena air sumur yang menjadi sumber air bersih mereka kering Tidak hanya air bersih, lahan pertanian pun kini mengalami kekeringan kata Kepala Dinas Penanggulangan Bencana dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Tangerang, Teteng Jumara kemarin. Menurut Teteng, titik kekeringan terparah berada di sejumlah kecamatan yang berada di pesisir utara Tangerang seperti Kecamatan Kronjo.Bacalah teks berita di atas dengan cermat kemudian identifikasikan pokok-pokok (adiksimba) teks berita tersebut!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
kekeringan menyebabkan krisis air bersih di Tangerang.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iniestaolivia657 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 27 Jan 22