Berikut ini adalah pertanyaan dari arya16106 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Rotasi bumi menjadi salah satu faktor yang memengaruhi terjadinya pasangsurut
air laut. Rotasi bumi merupakan peristiwa berputarnya
bumi pada poros
atau sumbunya. Ketika bumi berputar, maka ada waktu di mana posisi suatu
wilayah laut menghadap bulan dan ada waktu di mana posisi menghadap
matahari. Karena gaya tarik bulan lebih besar dua kali lipat daripada gaya tarik
matahari
, maka tidak heran apabila hanya air laut mengalami pasang ketika
malam hari.
Tentukan gagasan pokok yang terdapat dalam teks di atas!
air laut. Rotasi bumi merupakan peristiwa berputarnya
bumi pada poros
atau sumbunya. Ketika bumi berputar, maka ada waktu di mana posisi suatu
wilayah laut menghadap bulan dan ada waktu di mana posisi menghadap
matahari. Karena gaya tarik bulan lebih besar dua kali lipat daripada gaya tarik
matahari
, maka tidak heran apabila hanya air laut mengalami pasang ketika
malam hari.
Tentukan gagasan pokok yang terdapat dalam teks di atas!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Rotasi bumi menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi terjadinya pasang surut air laut.
Rotasi bumi merupakan peristiwa berputarnya bumi pada poros nya atau sumbunya.
maaf jika jawabannya salah ^^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh auliyanajmis08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21