Berikut ini adalah pertanyaan dari aleya77 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. carilah kata kata dari pengertian maknanya, tabiat, riuh, memungut
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. pantun 1 = bait ke 1 ada 9 suku kata
bait ke 2 ada 10 suku kata
bait ke 3 ada 12 suku kata
bait ke 4 ada 11 suku kata
pantun 2 = bait ke 1 ada 11 suku kata
bait ke 2 ada 10 suku kata
bait ke 3 ada 10 suku kata
bait ke 4 ada 9 suku kata
2. pantun 1 = Makna dari pantun tersebut adalah Kita tidak boleh memamerkan perbuatan baik yang kita lakukan. Tidak perlu semua orang mengetahui amal baik kita karena justru akan mengurangi nilai dari perbuatan baik itu sendiri.
pantun 2 = Arti dari isi pantun tersebut adalah kita harus menjaga sikap dan pergaulan kita dengan orang dan lingkungan sekitar kita ketika berada di rantau, yaitu di tempat jauh yang bukan tanah kelahiran kita
3. Tabiat bermakna = watak, kelakuan, tingkat laku
Riuh bermakna = sangat ramai (tentang suara) atau gaduh
memungut bermakna = mengambil yang ada di tanah atau lantai
Penjelasan:
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khurinaliyah92 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 May 22