Tuliskan manfaat kegiatan membandingka informasi sebelum dan sesudah membaca teks.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Tantrihidayah4948 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan manfaat kegiatan membandingka informasi sebelum dan sesudah membaca teks.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perhatikan judul teks dengan cermat

Judul teks adalah kepala teks yang dapat menyiratkan secara pendek isi teks.

2. Menentukan kata kunci pada judul teks nonfiksi

Kata kunci merupakan kata yang mewakili informasi-informasi penting yang terdapat dalam teks.

3. Memahami makna dari kata kunci

Dengan memahami makna dari kata kunci, maka kita dapat menemukan perkiraan isi teks.

4. Memperkirakan isi teks

Setelah memahami kata kunci, kalian dapat memperkirakan isi teks berdasarkan judulnya saja.

Membandingkan Perkiraan Informasi Sebelum dan Sesudah Membaca Teks

Kita dapat memperoleh lebih informasi dengan membaca teks yang tersedia, terkait dengan judul yang sama.

Untuk menemukan informasi dari teksi nonfiksi:

Menentukan dahulu pokok-pokok pikiran yang terdapat dalam setiap paragraf.

Menuliskan informasi dari teks dalam bentuk rangkuman.

Latihan Soal Menemukan Informasi Dari Judul Teks dan Pembahasan

Penjelasan:

Sekian dari saya makasih;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kuebaloklumer0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Feb 22