sinopsis novel " jangan sembunyi di bumi"​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dhaffa01 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sinopsis novel " jangan sembunyi di bumi"​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

SINOPSIS:

Aku menulis semua ini di tempat yang dingin. Kamu tidak perlu tahu apa nama tempat ini—sebagaimana aku tidak pernah tahu bagaimana caramu memeluk dirimu sendiri saat ini. Yang pasti, tempat ini adalah tempat ternyamanku untuk berlindung dari segala ketidakpastian yang ada di luar sana.

Aku menulis semua ini di tempat yang dingin. Kamu tidak perlu tahu apa nama tempat ini—sebagaimana aku tidak pernah tahu bagaimana caramu memeluk dirimu sendiri saat ini. Yang pasti, tempat ini adalah tempat ternyamanku untuk berlindung dari segala ketidakpastian yang ada di luar sana.Di tempat ini, aku bisa merenung, berdoa, berdialog dengan masa lalu, dan memikirkanmu. Di tempat ini, aku akan terus menulis untuk diriku, dirimu, dan untuk orang-orang yang juga sedang merasa sendirian di luar sana—sambil membiarkan hatiku berkata: peluk jauh.

Penjelasan:

MAAF JIKA ADA YG SALAH DAN SEMOGA BERMANFAAT

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaentih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Apr 22