Dari balik tirai hujan sore hari, pohon-pohon kelapa di seberang

Berikut ini adalah pertanyaan dari fathinthohiroh pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dari balik tirai hujan sore hari, pohon-pohon kelapa di seberang lembah itu segar dan penuh daya hidup. Pelepah-pelebah yang kuyup tergerai dan jatuh di belahan punggung. Batang-batang yang ramping dan meliuk-liuk oleh embusan angin melenggang tenang dan pesona. Ketika angin tiba-tiba bertiup lebih kencang, pelepah-pelepah itu serempah terjulur satu arah, seperti tangan-tangan penari yang mengikuti irama hujan. paragraf tersebut tergolong ke dalam jenis teks?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Jawaban:

objek yang dideskripsikan dalam teks adalah di seberang lembah

Penjelasan:

maaf kalau salah

Penjelasan:maaf jika salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh misterius2007 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Dec 21