Cuplikan pidato persuasif Severn Suzuki : Saya merasa takut untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari liliss25 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Cuplikan pidato persuasif Severn Suzuki : Saya merasa takut untuk berada di bawah sinar matahari karena berlubangnya lapisan ozon. Saya merasa takut untuk bernapas karen saya tidak tahu ada bahan kimia apa yang dibawa oleh udara.Kalimat di atas merupakan bagian dariA. Pendahuluan

B. Latar belakang utama

C. Model repetisi

D. Argumen- argumen


tolong dijawab yg bener yep untuk ujiann

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. model repetisi

Penjelasan:

saya merasa takut untuk berada di bawah sinar matahari karena berlubangnya lapisan ozon. Saya merasa takut untuk bernapas karen saya tidak tahu ada bahan kimia apa yang dibawa oleh udara ini termasuk dalam model repetisi.

mapel: Bahasa Indonesia

kelas: 9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pianrian270 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Jan 22