contoh cerita fantasi tentang futsal​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadirfansaputro8 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh cerita fantasi tentang futsal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Futsal Kegemaranku

Cerpen Karangan: Rifan

Kategori: Cerpen Anak,Cerpen Pengalaman Pribadi

Lolos moderasi pada: 12 August 2015

Aku anak pertama dari dua bersaudara, usiaku sekarang 12 tahun, aku duduk di kelas VI SD. Setiap pagi aku berangkat ke sekolah diantar Ayah. Di sekolah aku mempunyai banyak teman untuk belajar, bermain, bercerita dan berbagi hal lainnya. Kegemaranku dari sejak kecil sampai sekarang adalah bermain bola terlebih bermain futsal.

Bermain Futsal adalah hal yang seru buatku, membuat hati riang dan gembira terlebih saat mengocek lawan dan mencetak gol. Dalam futsal aku belajar kebersamaan, kekompakan dan kedisiplinan dan fair play.

Setiap hari jumat aku punya jadwal berlatih fulsal bersama teman-temanku di rumah. Di sela-sela bermain futsal kadang ada hal-hal yang lucu serentak semua pemain jadi tertawa tawa, misalnya ada pemain sepatunya terlepas saking semangat untuk menendang bola, padahal “bolanya tidak tertendang malah sepatunya melayang” hahahaha pasti sepatunya longgar atau kegedean. Belum lagi bila ada kiper terlalu ke depan bukan bola yang dihalau malah kaki lawan yang di tangkap.

sekolah aku mempunyai team Futsal bahkan pernah menjadi juara 1 keren kan. Ayah dan Ibu selalu memberi dukungan bahkan aku pernah gabung ke sekolah sepak bola. Mereka selalu mengingatkan dan menasihati agar aku jangan lupa waktu kalau sudah bermain futsal terutama waktu sholat, belajar dan makan.

Pemain sepak bola favoritku Ronaldo dan Messi kalau tim bola favoritku tentunya Persib Bandung dan Timnas Indonesia. Kelak kalau aku menjadi pemain bola Profesional aku ingin seperti mereka berdua. Futsal, futsal, futsal, kegemaranku.

Cerpen Karangan: Rifan

Cerpen Futsal Kegemaranku merupakan cerita pendek karangan Rifan, kamu dapat mengunjungi halaman khusus penulisnya untuk membaca cerpen cerpen terbaru buatannya.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hyunfaa03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22