Berikut ini adalah pertanyaan dari alibanur pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Bernama asli Friedrich William Herschel, ilmuwan ini adalah tokoh astronomi Inggris yanglahir di Jerman pada tahun 1738. Karena rasa ingin tahunya yang tinggi terhadap apa yang ada
di langit, ia pun menciptakan sebuah teleskop. Ia telah mengalami beberapa kali kegagalan
dalam membuat teleskop. Namun, dengan kegigihannya akhirnya teleskop yang ia inginkan pun
dapat diciptakan.
sikap keteladanan apa saja yang bisa kamu teladani dari tokoh dalam teks tersebut.......
di langit, ia pun menciptakan sebuah teleskop. Ia telah mengalami beberapa kali kegagalan
dalam membuat teleskop. Namun, dengan kegigihannya akhirnya teleskop yang ia inginkan pun
dapat diciptakan.
sikap keteladanan apa saja yang bisa kamu teladani dari tokoh dalam teks tersebut.......
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
sikap pantang menyerah dalam melakukan sesuatu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LilisKalsel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jul 21