Bagaimanakah cara pengolahan biji kopi sebagai penghilang bau secara alamiJAWAB

Berikut ini adalah pertanyaan dari anggadevia04 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimanakah cara pengolahan biji kopi sebagai penghilang bau secara alamiJAWAB PLISS(╯3╰)(╯3╰)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. sangrai terlebih dulu biji kopi. Jika Anda menggunakan kopi bubuk, jemur atau anginkan dulu bubuk kopi supaya tidak lembap. Hal ini akan mencegah munculnya jamur.

2. Isi kaos kaki/stocking/kain jaring dengan biji atau bubuk kopi sesuka Anda.

3. Ikat rapat bagian atas kaos kaki/stocking/kain jaring dengan karet atau tali. Anda bisa menyematkan pita untuk pemanis.

4. Letakkan di ruangan-ruangan rumah Anda, pengharum ruangan otomatis aroma kopi versi Anda ini akan langsung menyegarkan penciuman.

Penjelasan:

semoga membantu^_^

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh denikarti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22