Berikut ini adalah pertanyaan dari farrelmaulanaanshari pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
(1) Pesta ulang tahun itu semakin mengakrabkan pertemanan kami.(2) Pesta itu terasa menyenangkan karena kami saling bertukar pengalaman lucu,
(3) Pesta itu meriah bukan karena makanannya banyak dan enak.
(4) Suasana pesta ulang tahun temanku sangat meriah.
Urutan kalimat yang tepat agar menjadi paragraf yang padu adalah ....
A. (4)-(3)-(2)-(1)
C. (3)-(2)-(1)-(4)
B. (3)-(4)-(2)-(1)
D. (2)-(3)-(4)-(1)
(3) Pesta itu meriah bukan karena makanannya banyak dan enak.
(4) Suasana pesta ulang tahun temanku sangat meriah.
Urutan kalimat yang tepat agar menjadi paragraf yang padu adalah ....
A. (4)-(3)-(2)-(1)
C. (3)-(2)-(1)-(4)
B. (3)-(4)-(2)-(1)
D. (2)-(3)-(4)-(1)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A.(4)-(3)-(2)-(1)
4.suasana pesta ulang ulantahun temanku sangat meriah
3.pesta itu meriah bukan karena maknannya banyak dan enak.
2.pesta itu terasa meyenangkan karna kami saling bertukar pengalaman lucu
1.pesta ulang tahun itu semakin mengakrabkan pertemenan kami
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Awoy455gmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21