1 .tahap pernyataan umum dalam teks eksplanasi berisi

Berikut ini adalah pertanyaan dari warditarsim pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1 .tahap pernyataan umum dalam tekseksplanasi berisi tentang.....
2.dua kata tanya yang menjadi sumber
inspirasi penulis teks observasi yaitu........ dan.......
3. penulisan teks eksplanasi dimulai dengan pembuatan .....
4.Salah satu ciri teks eksplanasi memuat informasi berdasarkan.....
5. bagian-bagian aspek yang dapat dinilai dari laporan hasil analisis pada teks eksplanasi ialah......​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Pernyataan umum berisi tentang hal apa yang akan dijelaskan dalam isi. Bisa juga berisi definisi, pengertian, maupun perkembangannya.

2.apa dan mengapa

3.identifikasi fenomena, rangkaian peristiwa, dan diakhiri dengan ulasan atau kesimpulan

4.Ciri-ciri teks eksplanasi, yaitu sebagai berikut. Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (bersifat faktual). Membahas suatu fenomena yang bersifat keilmuan atau berhubungan dengan ilmu pengetahuan. Bersifat informatif dan tidak berusaha memengaruhi pembaca untuk percaya terhadap hal yang dibahas.

5.Bagian-bagian (aspek) yang dapat dinilai dari laporan hasil analisis pada teks eksplanasi ialah kelengkapan bagian laporan. Hal ini karena teks eksplanasi harus memiliki kelengkapan setiap laporannya.

Penjelasan:

semoga membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itskawaiichan9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22