Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Unsur Instrinsik merupakan unsur-unsur yang ada di dalam cerpen itu sendiri. Unsur intrinsik terdiri dari tema, tokoh dan penokohan, alur atau plot, latar, sudut pandang, gaya bahasa, dan amanat.
tema :
keluarga adalah harta terindah
tokoh/penokohan :
1. ayahnya Nina (bertanggung jawab)
2. ibunya Nina (penyayang)
3. kakaknya Nina (mudah bergaul)
4. adiknya Nina (cengeng, manja)
5. Nina (pendiam, pendengar yg baik)
alur/plot :
alur maju (progresif)
latar tempat : rumah dan sekolah
latar waktu : pagi hari
latar suasana : haru/ceria
sudut pandang :
sudut pandang orang pertama, sudut pandang orang pertama biasanya menggunakan kata ganti “aku" atau “saya" atau juga “kami” (jamak). Pada saat menggunakan sudut pandang orang pertama, Anda seakan-akan menjadi salah satu tokoh dalam cerita yang sedang dibuat. Si pembaca pun akan merasa melakoni setiap cerita yang dikisahkan.
gaya bahasa :
(gtw ini majas apa, maaf)
amanat :
yang berlimpah tidak dapat menggantikan kebahagiaan dan kehangatan dalam keluarga.
sekian terima kasih.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fanindya2008 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 08 Jan 22