bagaima cara anda mencontohi sifat amanah Rasulullah saw dalam hubungan

Berikut ini adalah pertanyaan dari zulainah pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaima cara anda mencontohi sifat amanah Rasulullah saw dalam hubungan keluarga anda

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban

Amanah merupakan sikap yang dapat dipercaya. Apabila suatu urusan dipercayakan kepadanya maka dia akan melaksanakan urusan tersebut dengan sebaik-baiknya

Contoh sifat amanah:

Mengembalikan barang yang dititipkan.

Membelikan barang teman yang dipesannya.

Menyampaikan pesan yang dititipkan.

Menjaga rahasia.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aylasyarifa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21