pantun perkenalan Anggi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari anggitasari1299 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pantun perkenalan Anggi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

B. Indonesia

Pertanyaan:

Pantun Perkenalan Anggi.

Jawab:

Dari hulu menuju kanal

Jangan balik ke hulu

Maunya sih ingin kenal

Apalah daya masih malu

Pergi ke pasar membeli sandal

Jangan lupa membawa doku

Kalau memang ingin kenal

Katakan saja jangan malu

Artinya:

Ikan bakar dimakan di perahu

Ikannya besar seperti disuntik

Jika aku boleh tahu

Siapa nama adik cantik ?

Ada tikus mencari makan

Mencari jalan banyaknya cara

Wahai kakak ayo kenalan

SayaAnggi, kakak siapa ?

Semoga membantu ya! :)

\large{\boxed{\colorbox{lavender}{\colorbox{lightblue}{\tt{\colorbox{blue}{『 ©® Answer By • ArkaaBrainlyy 』 }}}}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArkaaBrainlyy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 08 Apr 22