Berikut ini adalah pertanyaan dari GabrielaGodina2458 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Hujan turun sangat deras. Pertandingan bola tangan berjalan terus.
3. Mereka terlalu asyik bermain. Mereka lupa belajar.
4. .Mereka tetap bergembira. Mereka gagal menjadi juara.
5. Kami tidak punya uang. Allah memudahkan kami untuk membeli makan.
pilihan kata yg boleh digunakan: namun, meskipun, biarpun, kendatipun, tetapi, sampai
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Televisi memudahkan kita mendapatkan informasi. namun Televisi juga memiliki dampak negatif.
2. Hujan turun sangat deras. tetapi Pertandingan bola tangan berjalan terus.
3. Mereka terlalu asyik bermain. sampai Mereka lupa belajar.
4. .Mereka tetap bergembira. meskipun Mereka gagal menjadi juara.
Kami tidak punya uang. namun Allah memudahkan kami untuk membeli makan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chaya70 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 30 Jun 21