jenis dan contoh kalimat

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jenis dan contoh kalimat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kalimat Majemuk

Lala membuat teh dan Lily membuat kopi

Lana memakan ayam dan Lani memakan ikan

Kalimat Aktif

Ayah membaca koran sambil minum kopi

Adik memainkan piano kakak

Lady membuat teh untuk Vito

Kalimat Tanya

Siapa penemu bola basket?

Bagaimana cara membuat teh?

Apa yang dimaksud dengan rangkuman?

Dimana peristiwa itu terjadi?

Kapan PR PKN dikumpulkan?

Mengapa Lola sakit?

Kalimat Seru

Wah, pemandangan itu sangat indah!

Hore! Indonesia merdeka

Asyik! aku dapat peringkat pertama

Ayo kobarkan semangat kita!

Kalimat Berita

Bus itu jatuh ke jurang karena tergelincir

Ojol tersebut sedang mengejar pencuri motor

Terjadi perampokan di pasar malam

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OctaviaLa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Dec 21