Contoh teks ceramah dan struktur dan khaidah kebahasaannya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari JazzyDavi221 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh teks ceramah dan struktur dan khaidah kebahasaannya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Assalamualaikum wr.wb

Mari kita panjatkan puji syukur pada Tuhan Yang Maha Esa karena kita masih diberi kesehatan dan kesempatan berkumpul di masa pandemi ini. Mengingat jumlah angkat positif penderita Covid-19 yang semakin meningkat, mari kita terapkan protokol kesehatan secara ketat. Pada kesempatan ini, saya akan menyampaikan ceramah tentang cara mengatasi kebosanan di rumah selama pandemi.

Isi

Pandemi covid-19 sudah terjadi sejak tahun 2020. Awalnya kita tidak terbiasa menggunakan masker, menjaga jarak, bahkan mencuci tangan di tempat umum, saat ini kita seakan wajib melakukannya. Mobilitas dan aktivitas masyarakat pun dibatasi. Budaya kerja di kantor mulai diubah menjadi kerja dari rumah atau WFO.

Bagi sebagian orang, perubahan tersebut tidak memberikan dampak serius. Namun, bagi yang tidak terbiasa, rasa jenuh dan bosan bisa berpengaruh pada produktivitas seseorang. Untuk mengatasinya, kita dapat mengalokasikan waktu khusus bekerja dan meluangkan waktu istirahat. Menjaga tubuh dari rasa stres juga akan memengaruhi kondisi kesehatan kita.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh latifatularifah2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 Jan 22