15. Bacalah kutipan cerpen berikut!Pak Dedi hanya menggelengkan kepalanya. Ia

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrikembayan96 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

15. Bacalah kutipan cerpen berikut!Pak Dedi hanya menggelengkan kepalanya. Ia sudah tidah tahu lagi cara untuk mendidik
anaknya. Dodo sudah sering membuat keributan di sekolah. Kali ini ia mendapatkan lampu
merah dari sekolahnya. Hal ini membuat Pak Dedi menjadi marah dan sedih. Namun, ia
sangat sayang kepada Dodo. Ia sering menyalahkan dirinya yang terlalu sibuk bekerja dan
kurang memberikan perhatian kepada anaknya. Pak Dedi percaya suatu saat anaknya akan
berubah menjadi lebih baik.
Makna simbol lampu merah dalam kutipan cerpen tersebut adalah....
A. lampu bewarna merah
C. menghentikan kendaraan
B. peringatan yang terakhir
D. sudah sampai waktunya
bomu!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B.peringatan yang terakhir

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ilham868657 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21