Berikut ini adalah pertanyaan dari botaktarises pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
a. Sifatnya sangat manja, selalu saja membuatku gemas dengan tingkah lakunya, hampir setiap hari ia menggangguku, begitulah perilaku kucing kesayanganku.
b. Bu guru selalu saja menasehatiku untuk mentaati tata tertib, rambutku yang sudah mulai panjang harus dipotong dan dirapihkan, bajuku yang warnanya sudah mulai memudar harus segera diganti dengan seragam yang baru. Sebagai murid yang baik aku harus mematuhi tata tertib sekolah.
c. Namanya Mirna, ia adalah teman sekelasku, rambutnya hitam panjang kulitnya putih cerah mirip sekali orang keturunan Thionghoa. Dia anak yang manja, temanku yang baik hati karena hampir setiap hari ia berbagi bekal makan siangnya denganku. Senang sekali aku berteman dengannya.
d. Dibelakang halam rumahku tumbuh pohon mangga, buahnya manis dan sangat harum. Teman-teman yang berkunjung ke rumah senang sekali membuatnya sebagai pelengkap rujak.
2.Bagas sangat manja. Hampir tiap malam, Bagas tidur diujung kakiku. Sebelum kuelus-elus, dia akan selalu menggangguku. Kalau waktunya makan, dia berputar-putar di depanku sambil mengibas-ngibaskan telinganya yang panjang. Mulutnya berkomat-kamit seperti seorang sedang berdoa. Kemanjaannya membuat aku selalu rindu.
Aspek yang dideskripsikan itu berkenaan dengan . . . .
a. Fisik tokoh.
b. Kehidupan tokoh.
c. Sifat tokoh.
d. Lingkungan tokoh.
3.Perhatikan kalimat berikut!
1) Ibu membeli seragam putih biru di toko Makmur.
2) Di halaman banyak sekali buah mangga berjatuhan
3) Kakek Ahmad senang sekali berternak unggas.
4) Semua umat muslim merayakan Hari Raya Idul Fitri.
5) Bu Ani membeli alat potong untuk membuat kerajinan tangan.
Kalimat di atas yang memiliki kata khusus adalah . . . .
a. 1, 2, 3
b. 1, 3, 4
c. 1, 2, 4
d. 2, 4, 5
4.Kalimat di bawah ini yang memiliki kata khusus adalah . . . .
a. Ayah membawa oleh-oleh baju kesukaanku.
b. Pak Dadang memikul karung beras yang sangat berat.
c. Ibu melihat adik sedang bermain di halaman.
d. Hari Pak Warno sayang sekali dengan hewan peliharaannya.
5.Kalimat yang memiliki kata khusus adalah....
a. Hampir setiap hari aku membawa bekal kesekolah.
b. Kakakku senang sekali melihat film drama Korea.
c. Negara Indonesia merupakan kepulauan maritim.
d. Wali kelas meminta kami untuk membeli alat-alat kebersihan kelas.
6.Kalimat yang merupakan kata khusus dari kata melihat adalah . . . .
a. Saya sedang berbicara dengan Pak Presiden.
b. Tukang beras itu sedang memikul beras menuju rumahku.
c. Pak Ahmad terlihat kelelahan membawa karung beras itu.
d. Aku hanya bisa menatap dengan penuh heran?
7.Kalimat yang memiliki kata umum adalah......
a. Adikku memiliki jalan hidup sebagai vegetarian sehingga di halaman rumah kami banyak ditanami kangkung, bayam, sawi, dan kubis.
b. Suku jawa, sunda, batak, dan dayak merupakan beberapa nama-nama suku yang ada di Indonesia.
c. Negara Cina mendapatkan medali emas terbanyak saat ada ASIAN games.
d. Berbagai sayuran berhasil ditanam dan memberikan hasil panen yang cukup maksimal.
8. “Saya tidak sependapat dengan anda!” teriak Desi saat berdiskusi dengan Rahmat.
Kata khusus dari sependapat adalah . . .
a. Searah.
b. Setuju.
c. Suka.
d. Sukar.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. c. Namanya Mirna, ia adalah teman sekelasku, rambutnya hitam panjang kulitnya putih cerah mirip sekali orang keturunan Thionghoa. Dia anak yang manja, temanku yang baik hati karena hampir setiap hari ia berbagi bekal makan siangnya denganku. Senang sekali aku berteman dengannya.
2. b. Kehidupan tokoh.
3. a. 1, 2, 3
4. b. Pak Dadang memikul karung beras yang sangat berat.
5. b. Kakakku senang sekali melihat film drama Korea.
6. c. Pak Ahmad terlihat kelelahan membawa karung beras itu.
7. a. Adikku memiliki jalan hidup sebagai vegetarian sehingga di halaman rumah kami banyak ditanami kangkung, bayam, sawi, dan kubis.
8. b.setuju
Penjelasan:
teks deskripsiadalah paragraf yang berisi penggambaran suatu obyek, tempat, atau peristiwa tertentu kepada pembaca secara jelas dan terperinci.
kata khusus adalah kata yang mempunyai cakupan yang terbatas dankata tidak bisa terperinci ataupun dijabarkan kembali.
Semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ardhiwinata5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 04 Aug 21