Berikut ini adalah pertanyaan dari dimasjemba1034 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Puisi: di suatu perkampungan bunga. Di musim petik indah warnanya. Menghiasi rumah halaman rakyat. Ramai-ramai perempuan desa. Dengan keranjang diatas kepala. Burung-burung yang bernyanyi. Menghibur mereka memetik bunga. Larik majas pada kutipan puisi tersebut
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Larik bermajas pada puisi tersebut terdapat pada larik enam (6).
Penjelasan:
Data pendukung: burung-burung yang bernyanyi . Larik ini menggunakan majas Personifikasi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HabibIhsan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 19 Jul 21