Bahasa teks iklan selalu mengunggah pembaca atau pendengarnya jadi bahasa

Berikut ini adalah pertanyaan dari baiah8369 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bahasa teks iklan selalu mengunggah pembaca atau pendengarnya jadi bahasa teks iklan bersifat bersifat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bahasa teks iklan selalu menggugah pembaca atau pendengarnya karena bahasa teks iklan tersebut bersifat persuasif.

Penjelasan:

Persuasif berarti mengajak atau membujuk secara halus. Sebuah iklan dapat dikatakan sukses apabila berhasil memengaruhi pembaca atau pendengarnya untuk membeli barang atau jasa yang ditawarkan.

Agar iklan terlihat lebih menarik, bahasa yang digunakan harus singkat, jelas, mudah dipahami, dan tidak bertele-tele.

Selain itu, iklan juga harus memiliki ciri khas tersendiri yang dapat membuat iklan tersebut terlihat lebih menonjol daripada iklan lainnya.

Pelajari Lebih Lanjut

Semoga penjelasan tersebut cukup menjawab pertanyaan kamu. Baca juga materi berikut ini agar kamu jadi lebih paham.

Detail Jawaban

Kelas: SMP

Mapel: Bahasa Indonesia

Bab: 6

Kode: 9.1.6

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Adlinma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22