Kerjakan soal-soal berikut!1. Apakah yang dimaksud dengan peta konsep?2. Bagaimana

Berikut ini adalah pertanyaan dari haikal765 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kerjakan soal-soal berikut!1. Apakah yang dimaksud dengan peta konsep?
2. Bagaimana peletakan sebuah peta konsep?
3. Bagaimana alur peta konsep?
4. Jelaskan langkah-langkah menyusun peta konsep!
5. Apa tujuan dibuat peta konsep?
6. Jelaskan alur peta konsep buku fiksi!
7. Mengapa tahap perkenalan juga disebut tahap eksposis
8. Apa yang dimaksud dengan membaca cepat?
9. Bagaimana teknik membaca cepat?
10. Jelaskan langkah-langkah membaca cepat!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

NO 1:

adalah suatu bagan skematis atau ilustrasi grafis untuk mewakili hubungan yang bermakna antara satu konsep dengan konsep lainnya sehingga menjelaskan suatu pengertian konseptual seseorang dalam suatu rangkaian pernyataan.

NO 2:

Pohon Jaringan (Network Tree)

Peta konsep pohon jaringan adalah jenis peta konsep dimana gagasan pokok pada suatu konsep dibuat dalam persegi empat dan sejumlah kata ditulis dan dihubungkan dengan garis penghubung yang memperlihatkan kaitan dari ide yang ada.

No 3:

Jadi alur dari peta konsep disesuaikan dengan visual dan ide yang tertuang oleh si pembuat peta konsep.

No 4:

- gali dan cari sebuah daftar dan topik yang penting.

- pilih konsep yang paling penting.

- hubungkan kata kunci tsb dengan kata kedua yang paling penting dari daftar anda.

hubungkan kata kunci kedua dengan kata kata yang kurang penting.

- jelaskan hubungan antara istilah-istilah dsb.

No 5:

tujuannya di buat peta konsep adalah menunjukkan bagaimana suatu konsep berhubungan atau terkait dengan konsep-konsep lain yang termasuk kategori yang sama.

No 6:

tahap 1.

pengenalan atau pengantar.

tahap 2.

penampilan masalah.

tahap 3.

puncak ketegangan.

No 7:

karena bersifat memaparkan informasi meskipun hanya sebagian.

No 8:

Membaca cepat adalah kegiatan membaca secara cepat dengan waktu yang relatif singkat untuk mengetahui garis besar isi atau ide pokok suatu bacaan, tanpa mengabaikan pemahaman isinya.

No 9:

- Membaca per kelompok kata, jangan kata demi kata.

- Jangan terlalu lama membuat jeda atau berhenti di awal kalimat.

- Jangan mengulang-ulang bacaan.

- Cari kata kunci yang menjadi gagasan utama.

- DLL

No 10:

- Membaca teks dalam hati.

- Berkonsentrasi hanya pada bacaan.

- Tidak menggerakkan bibir untuk melafalkan kata yang dibaca.

- Tidak menggunakan jari atau benda lain untuk menunjukkan kata demi kata.

- Tidak menggerakkan kepala ke kiri dan ke kanan.

- Tidak mengulang kata atau kalimat yang sudah dibaca.

Penjelasan:

sekian mohon maaf jika ada kesalahan ketik semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh afifah4935 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Jul 21