Berikut ini adalah pertanyaan dari anandaqarizkristiono pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Wawancara atau interviu adalah kegiatan tanya-jawab secara lisan untuk memperoleh informasi. Bentuk informasi yang diperoleh dinyatakan dalam tulisan, atau direkam secara audio, visual, atau audio visual. Wawancara merupakan kegiatan utama dalam kajian pengamatan.
2.Pewawancara adalah orang yang memberikan pertanyaan.Sedangkan narasumber adalah orang yang menjawab pertanyaan.
3.•Membuat jadwal atau janji dengan narasumber yang meliputi kapan dan di mana wawancara akan dilakukan.
•Siapkan topik materi wawancara.
•Mempersiapkan pertanyaan-pertanyaan yang akan ditanyakan kepada narasumber.
•Mempersiapkan alat pencatat atau perekam dan memastikan berfungsi dengan baik.
•Gunakanlah pakaian yang sopan dan rapi
4.•Bersikap sopan terhadap narasumber
•Membuat kontak mata ketika mengajukan pertanyaan
•Bertanya ketika terdapat ucapan narasumber yang tidak dimengerti
•Mendengarkan jawaban narasumber dengan saksama
•Memberikan jeda bagi narasumber untuk memikirkan jawabannya
Penjelasan:
SEMOGA MEMBANTU☺
JAZAKALLAH KHAIRAN
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lianur14 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 04 Jan 22