Gerakan terakhir menirukan pertumbuhan tanaman adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari hafidzqistianto6245 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Gerakan terakhir menirukan pertumbuhan tanaman adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.Membungkukkan badan ke depan

2.Meliukkan badan ke kanan dan kiri

3.Melenting badan ke belakang

»Pembahasan

  • Pertanyaan ini berkanaan dengan materi GERAK BERIRAMA pada pelajaran Penjaskes. Pada materi ini siswa diajarkan gerakan-gerakan menyehatkan yang asik dengan meniru binatang juga tumbuhan (pohon). Gerakan meniru tumbuhan atau pohon ini sederhana sebab hanya dilakukan di tempat.
  • Meski tanaman atau tumbuhan terlihat statis namun ketika ada angin mereka terlihat begerak nyata seiring arah angin. Gerakan tersebutlah yang kemudian kita tiru sehingga ada yang membungkuk ke depan ada yang melenting ke belakang dan ada pula gerakan yang meliuk ke samping kanan dan ke samping kiri

_&&&___

semoga jawabanku membantu atau bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ha9719796 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Aug 21