Berikut ini adalah pertanyaan dari AzkaNadilla pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Yang bisa dipegang dengan tangan kanan tapi tidak bisa dipegang dengan tangan kiri adalah sikut tangan kiri.
Pembahasan
Teka teki adalah sebuah permainan tebak - tebakan yang jawabannya tidak bisa dinilai sesuai dengan ilmu pengetahuan.
Contoh teka - teki:
- Sandal apa yang paling enak di dunia? Sandal terasi.
- Apa perbedaan aksi dengan demo? Kalo aksi rodanya empat kalo demo rodanya tiga.
- Pintu apa yang didorong nggak bakalan pernah bisa terbuka? Pintu yang ada tulisannya geser
- Belut apa yg paling bahaya? belut-ang banyak ental bangklut
- Kebo apa yg bikin kita lelah? kebogor jalan kaki
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang kumpulan teka - teki yomemimo.com/tugas/35475131
- Materi tentang teka - teki yang sulit dipecahkan yomemimo.com/tugas/24274967
- Materi tentang teka - teki lucu yomemimo.com/tugas/5096857
------------------------------------------------
Detail jawaban
Kelas; SD
Mapel; Bahasa Indonesia
Bab; Teka - teki
Kode; -
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vanhoughen93p06m60 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21