5.tulislah contoh surat pribadi6.tulislah contoh surat niaga atau surat dagangan7.sebutkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari araa198 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5.tulislah contoh surat pribadi6.tulislah contoh surat niaga atau surat dagangan
7.sebutkan langkah-langkah dalam menulis surat
8.melewati kantor apakah kita mengirim surat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

5.Contoh Surat Pribadi:

Tanjung, 09 September 2014

Untuk orangtuaku tercinta

di Yogyakarta

Assalammualaiku wr.wb

Apa kabar Pak, Bu? Mudah-mudahan dalam keadaan sehat wal afiat. Di sini ananda dan keluarga baik dan sehat juga.

Ananda sangat rindu kepada Bapak dan Ibu di Bogor. Kapan Bapak dan Ibu pulang ke Warukin? Tolong kabarkan jika Bapak dan Ibu akan pulang ke Warukin. Ananda dan keluarga di sini akan menunggu kedatangan Bapak dan Ibu.

Sekian dulu surat dari ananda. Ananda tunggu balasan surat dari Bapak dan Ibu.

Wassalamualaikum wr.wb.

Salam Rindu,

Shinta Bachua

Penjelasan:

maaf kalo salah

semoga membantu ya:)

jan lupa like dan follow akun kk ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh auliamarsanda30 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21