Kutipan puisi dibawah ini untuk soal 5

Berikut ini adalah pertanyaan dari AqillahInzaniPutri pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kutipan puisi dibawah ini untuk soal 5Guruku

wahai guruku
sungguh mulia pengorbananmu memerangi kebodohan memerangi kegelapan dengan ilmu pengetahuan kepada anak didik mu
wahai Guruku Jasamu akan abadi bersemayam di hati berkat pengorbananmu tampak Ceria Anak Negeri menyongsong masa depan untuk kejayaan Indonesia

5. parafrase yang tepat untuk puisi di atas adalah...
A. guru dengan ilmu pengetahuannya berhasil mencerdaskan muridnya sehingga mereka gembira menggapai cita-cita untuk membangun bangsa.
B. guru dengan ilmu pengetahuannya berhasil mencerdaskan muridnya sehingga mereka bersukaria karena menjadi orang yang sukses.
C. murid yang merasa sedih karena gurunya berusaha memberi ilmu pengetahuan, tetapi gagal membuat mereka sukses.
D. guru dengan ilmu pengetahuannya berusaha mengajarkan ilmu pengetahuan kepada muridnya agar mereka lulus.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. guru dengan ilmu pengetahuannya berhasil mencerdaskan muridnya sehingga mereka gembira menggapai cita-cita untuk membangun bangsa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ajajihan839 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Feb 22