Berikut ini adalah pertanyaan dari galihsatria1234 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pendahuluan:
Pantun adalah puisi Melayu yang mengakar dan membudaya dalam masyarakat. Pantun tersebar hampir diseluruh Indonesia. Fungsi pantun di semua daerah (Melayu, Sunda, Jawa, atau daerah lainnya) sama, yaitu mendidik sambil menghibur.
Ciri-ciri pantun :
- Setiap bait terdiri atas empat baris (larik).
- Setiap bait terdiri atas 8 - 12 suku kata.
- Rima akhir setiap baris a-b-a-b.
- Baris pertama dan kedua merupakan sampiran.
- Baris ketiga dan keempat merupakan isi.
Dilihat dari segi isinya, pantun dibagi dalam berbagai jenis yang tergantung dari maksud pantun, antara lain pantun jenaka, pantun agama, pantun nasihat, dan sebagainya.
Jawaban:
2 contoh pantun nasihat:
1) Penghasil batik di Yogyakarta
Penghasil ulos Sumatera Utara
Kalau kamu memiliki cita-cita
Hendaklah mau sedikit sengsara
2) Membeli buku di daerah pecinan
Membeli buku lebih dari satu
Janganlah menunda pekerjaan
Hindari menyia-nyiakan waktu
==============================
Pelajari lebih lanjut:
==============================
Detail jawaban:
Mapel : Bahasa Indonesia
Kelas : 4 SD
Materi : Pantun dan penjelasannya
Kode soal : 1
Kode kategorisasi : 4.1.10
Kata kunci : contoh pantun
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh smartkids0458 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 17 Aug 21