Rani dan Dini bersekolah di SMP 3 Geger. Sekolah ini

Berikut ini adalah pertanyaan dari septiirmawati03 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Rani dan Dini bersekolah di SMP 3 Geger. Sekolah ini memiliki perpustakaan yang bagus. Perpustakaannya tidak begitu besar, tetapi memiliki banyak buku, koran, dan majalah. Buku disusun dalam suatu sistem Siswa suka datang ke perpustakaan. Ruangannya ber-AC dan selalu ramai pengunjung. Mereka pergi ke sana untuk membaca atau meminjam beberapa buku yang mereka sukai. Mereka dilayani oleh Ibu Sri Handayani dan Bapak Agus. Pustakawan ini telah bekerja di sana selama dua belas tahun.1. Apa pendapat Anda tentang perpustakaan SMP 3 Geger?
2. Bagaimana perasaan pengunjung saat berada di perpustakaan?
3. "Mereka dilayani oleh Bu Sri Handayani dan Pak Agus"
(paragraf 2) apa yang dimaksud dengan kata Mereka?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.pendapat saya tentang perpustakaan di SMP 3 Geger adalah perpustakaan bagus walaupun tidak begitu besar dan memiliki banyak buku,koran dan majalah.fasilitasnya dilengkapi dengan AC.

2.perasaan pengunjung ketika berada di perpustakaan tersebut yaitu pengunjung merasa Nyaman karena ruangan dilengkapi dengan AC.

3.Rani dan Dini

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh widxyaofficial dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jan 22