19. Pada musim kemarau, hanya hujan yangpaling diharapkan kedatangannya. Kalautidak

Berikut ini adalah pertanyaan dari Santisusila2449 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

19. Pada musim kemarau, hanya hujan yangpaling diharapkan kedatangannya. Kalau
tidak datang, celakalah kita. Bumi akan
kekurangan air. Akhirnya, berbagai
bencana pun bermunculan. Para petani
tidak dapat lagi menanam tanaman pangansehingga terjadi paceklik yg sangat mencekik.
hal pokok yg dapat kita peroleh dari kutipan di atas adalah............
a . Pentingnya menghindari paceklik
b. Pentingnya hujan bagi kita
c.Munculnya banyak bencana
d bumi kekurangan air​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. pentingnya hujan bagi kita

Penjelasan:

kalo hujan tidak datang semua umat manusia bisa kelaparan bisa kekeringan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ismaildul221175 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 30 Jun 21