apa yang di maksud dengan sinyal?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari japraipudu pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang di maksud dengan sinyal?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sinyal Elektrik adalah besaran elektrik terukur yang berubah dalam waktu dan atau dalam ruang, serta membawa informasi. Besaran ini bisa merupakan besaran elektrik murni (tegangan, arus, dll), tetapi pada umumnya adalah besaran fisik lain yang dijadikan elektrik dengan bantuan sensor.

Contoh isyarat elektrik misalnya:

•isyarat suara, yang berasal dari radio.

•isyarat citra, yang berasal dari kamera fotografi.

•isyarat video, yang berasal dari kamera video.

Bidang ilmu teknik seperti teknik listrik telah memberi jalan pada perancangan, pembelajaran, dan penerapan sistem yang meliputi transmisi data, peranti penyimpanan data, dan manipulasi informasi. Pada setengah abad terakhir abad 20, teknik listrik sendiri dipisahkan menjadi beberapa bidang ilmu, mengkhususkan pada perancangan dan analisis sistem yang mengubah sinyal fisik; teknik elektro dan teknik komputer sebagai contohnya.

Penjelasan:

JADIKAN JAWABAN TERBAIK

MAAF KALAU SALAH

SEMOGA BERMANFAAT

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tafasya0611 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Dec 21