Tolong Bantu Jawab semesTer Genap ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mandarizky51 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong Bantu Jawab
semesTer Genap ​
Tolong Bantu Jawab semesTer Genap ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Konvensional -> Menurut Otoritas Jasa Keuangan atau OJK, bank konvensional adalah bank yang menjalankan kegiatan usahanya secara konvensional. Sedangkan bank syariah adalah bank yang menjalankan kegiatan usahanya berdasarkan prinsip syariah. -> Hubungan -> Konvensional dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti bedasarkan konvensi (kesepakatan) umum (seperti adat, kebiasaan, kelaziman)

2. Entitas -> Entitas Akuntansi adalah unit pemerintahan pengguna anggaran / pengguna barang dan oleh karenanya wajib menyelenggarakan akuntansi dan menyusun laporan keuangan untuk digabungkan pada entitas pelaporan. -> Keberadaan -> 1. Entitas adalah sesuatu yang memiliki keberadaan yang unik dan berbeda, walaupun tidak harus dalam bentuk fisik. Abstraksi, misalnya, biasanya dianggap juga sebagai suatu entitas. Dalam pengembangan sistem, entitas digunakan sebagai model yang menggambarkan komunikasi dan pemrosesan internal seperti misalnya membedakan dokumen dengan pemrosesan pesanan, 2. Entitas dalam informatika adalah benda, orang, tempat, unit, objek atau hal lainnya yang mempresentasikan data, dan data tersebut akan disimpan ke dalam pangkal data.[1] Setiap entitas terdiri dari beberapa atribut contohnya entitas karyawan maka memiliki atribut nama, karyawan, alamat, dan id.[2] Setiap entitas memerlukan atribut kunci utama yaitu atribut yang mewakili setiap data yang ditampung dan nilainya unik.

3. Aksara -> Kutuliskan larikan aksara dalam secarcik kertas denganuntaian tinta yang berserakan, menulis seluruh keluh kesah dalam dada -> Tulisan -> [aksara] Arti aksara di KBBI adalah: sistem tanda grafis yang digunakan manusia untuk berkomunikasi dan sedikit banyaknya mewakili ujaran;.

4. Pendar -> Cahaya itu ber-pendar lalu mengilang di balik awan sana, mengingatkanku akan kenangan kampung nun jauh disana -> menyebar -> [pendar] Arti pendar di KBBI adalah: cahaya seperti yang tampak pada lendir kelemayar atau pada permukaan laut pada malam hari dan sebagainya

5. Berkesiur -> Pagi ini, angin berkesiur begitu kencang -> berbunyi -> [berkesiur] Arti berkesiur di KBBI adalah: bersiul; berbunyi (seperti seruling, peluit).

6. Bergumul -> Rahmat bergumul dengan Rizky hingga keduanya babak berlut -> berkelahi -> [bergumul] Arti bergumul di KBBI adalah: bergulat; bergelut.

7. Nyalang -> Mata merah itu menyalang dengan begitu sempurna, seolah membelah gelap gulitnya malam -> menyala -> [nyalang] Arti nyalang di KBBI adalah: terbuka lebar (tentang mata); tajam (memandang).

8. Melenggak -> Riska melenggak secara spontan, karna di panggil Guru -> Mendongak -> [melenggak] Arti melenggak di KBBI adalah: mengangkat kepala agar mukanya menengadah; mendongak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh weningtyasmuthohar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Apr 22