1. Tuliskan langkah-langkah membuat gambar cerita!2. Tuliskan macam-macam

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrinovitania3 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Tuliskan langkah-langkah membuat gambar cerita!2. Tuliskan macam-macam teknik pewarnaan!
3. Apa perbedaan teknik basah dan teknik kering!
4. Tuliskan alat alat yang digunakan di dalam teknik
basah dan teknik kering!
5. Apa yang dimaksud dengan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1). menyiapkan alur, tokoh, dan latar

2). ada beberapa teknik pewarnaan, yaitu :

a). teknik basah

b). teknik kering

3). untuk menggunakan teknik basah biasanya menggunakan air yang sedikit banyak air sehingga cat yang digunakan sangat cair, sedangkan teknik kering biasanya menggunakan cat minyak sehingga media melukis tidak terlalu basah atau bisa di bilang kental.

4). a) teknik basah : kuas, cat air, air, palet

b). teknik kering : kuas, cat minyak / akrilik, air, palet

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh micheuravalyci dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21