Amanat dan Kutipan yang mendukung cerita pendek "Anak Rajin dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari crafterzgamez pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Amanat dan Kutipan yang mendukung cerita pendek "Anak Rajin dan Pohon Pengetahuan"​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

dalam bahasa Indonesia kita mengenal istilah amanat Amanat merupakan pesan moral yang terdapat dalam suatu karya sastra melalui amanat penulis ingin menyampaikan nilai tertentu kepada para pembaca agar dapat diteladani dan dipraktikkan dalam kehidupan sehari-hari Jika ditinjau dari unsur karya sastra amanat tergolong sebagai salah satu unsur intrinsik unsur-unsur intrinsik terdiri merupakan unsur yang berasal dari dalam karya sastra meminta kita untuk mencari tahu amanat dari cerita pendek yang berjudul anak rajin dan pohon pengetahuan berikut Kakak akan mencoba jawab pertanyaan tersebut

AMANAT

kita harus selalu mencari ilmu pengetahuan namun pelajari dengan rendah hati jangan sombong karena kesombongan hanya akan berujung pada kehancuran selain ini gunakanlah hidup pengetahuan dengan bijak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jamestersiburian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22