1.Mengapa seseorang menulis surat pribadi?2.Bagaimana urutan menulis surat pribadi?3.samakah salam

Berikut ini adalah pertanyaan dari achimboom pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Mengapa seseorang menulis surat pribadi?2.Bagaimana urutan menulis surat pribadi?
3.samakah salam pembuka pada surat pribadi dengan surat dinas? Beri contoh
4.Apa ciri isi dalam surat pribadi
5.Pernahkah kalian membuat surat pribadi?
6.Ditujukan pada siapa?
7.Apa isinya?
8.termasuk ke dalam bagian apa kutipan surat ini
Sekian dulu,saya tunggu jawabanmu.
9.Coba tulis tanggal surat pribadi hari ini.
10.Buat 1 contoh paragraf pembuka surat pribadi.

NO NGASAL

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.untuk menyampaikan informasi atau niat keperluan secara pribadi baik untuk sahabt, teman, bahkan saudar dalam keluarga.

2.urutan dalam menulis surat pribadi :

a. kop surat

b. nomor surat keluar

c. lampiran dan perihal surat

d. salam pembuka surat

e. perkenalan atau pengantar surat

f. isi

g. kata penutup dan salam

h. tanda tangan penulis

i. nama penulis

3.Berbeda

Surat dinas juga biasa dikatakan sebagai surat resmi . Surat dinas merupakan surat yang ditujukan kepada suatu instansi ke instansi lainnya atau ditujukan pada suatu individu.

Surat dinas lebih bersifat formal dan surat resmi menggunakan bahasa yang lebih baku.

Surat Pribadi merupakan surat yang dikirim oleh individu ke individu lainnya baik itu keluarga, teman, dll.

Surat pribadi tidak menggunakan bahasa yang baku tetapi lebih menggunakan bahasa sehari hari.

Gaya bahasa surat pribadi itu lebih santai dibandingkan dengan surat resmi. Surat pribadi memiliki bagian bagian yang lebih sederhana dibandingkan dengan surat dinas. Contoh Surat izin tidak masuk sekolah.

4.Tidak menggunakan kop surat/kepala surat.

Tidak menggunakan nomor surat.

Salam pembuka dan penutup surat bervariasi.

Penggunaan bahasa bebas, sesuai dengan keinginan si penulis surat.

Format surat bebas.

5.Pernah

6.Sahabat

7.Kebumen, 15 April 2021

Untuk Rani Aprilianni

Jl. Mawar No. 12

Yogyakarta

Hai Linda yang cantik,

Halo, apa kabar ? Bagaimana kabarmu linda? Semoga tetap berada dalam lindungan Allah. Jangan khawatirkan keadaanku Lin, aku disini sehat kok, walaupun masih sering sedih kalo ingiet sama kamu.

Eh Lin, ngomong-ngomong saat liburan sekolah nanti kami ada acara nggak? Karena saat liburan sekolah nanti aku berencana untuk berkunjung kerumah nenek yang aja di Jogja. Nanti kalo kamu tidak ada acara aku bisa sekalian mampir ke rumahmu, lumayan lho kira-kira aku berada di Jogja selama 2 minggu.

Nanti saat ketemu kita bisa maen bareng lagi Lin, kayak dulu waktu masa-masa SMP. Ohiya, kalo nanti kita bisa ketemu aku janji bakalan ngasih kamu oleh-oleh khas Bandung. Selain itu nanti saat di Yogyakarta kita bisa jalan-jalan bareng ke malioboro Lin, nanti aku traktir makan deh.

Mungkin cukup sampai disini dulu aja Lin, aku tunggu balasannya lho. Aku berharap saat liburan nanti kamu tidak ada acara Lin dan kita bisa maen sama-sama lagi. Yah ini dulu lin surat dariku kita sambung lain waktu yah.

Sahabatmu

8.Penutup surat

9. 15 April 2021

10.Semoga kamu dalam keadaan baik dan sehat. Surat ini saya kirimkan untuk menanyakan kabar kamu. aku sangat berharap bahwa hari-hari kamu di Jakarta baik-baik saja Semua teman teman kita disini sangat merindukanmu, yang dahulu sering jalan bersama kemana mana sekarang ada yang kurang sejak kepergianmu.

Jawaban:1.untuk menyampaikan informasi atau niat keperluan secara pribadi baik untuk sahabt, teman, bahkan saudar dalam keluarga.2.urutan dalam menulis surat pribadi :a. kop suratb. nomor surat keluarc. lampiran dan perihal suratd. salam pembuka surate. perkenalan atau pengantar suratf. isig. kata penutup dan salamh. tanda tangan penulisi. nama penulis3.BerbedaSurat dinas juga biasa dikatakan sebagai surat resmi . Surat dinas merupakan surat yang ditujukan kepada suatu instansi ke instansi lainnya atau ditujukan pada suatu individu.Surat dinas lebih bersifat formal dan surat resmi menggunakan bahasa yang lebih baku.Surat Pribadi merupakan surat yang dikirim oleh individu ke individu lainnya baik itu keluarga, teman, dll.Surat pribadi tidak menggunakan bahasa yang baku tetapi lebih menggunakan bahasa sehari hari.Gaya bahasa surat pribadi itu lebih santai dibandingkan dengan surat resmi. Surat pribadi memiliki bagian bagian yang lebih sederhana dibandingkan dengan surat dinas. Contoh Surat izin tidak masuk sekolah.4.Tidak menggunakan kop surat/kepala surat.Tidak menggunakan nomor surat.Salam pembuka dan penutup surat bervariasi.Penggunaan bahasa bebas, sesuai dengan keinginan si penulis surat.Format surat bebas.5.Pernah6.Sahabat7.Kebumen, 15 April 2021Untuk Rani AprilianniJl. Mawar No. 12YogyakartaHai Linda yang cantik,Halo, apa kabar ? Bagaimana kabarmu linda? Semoga tetap berada dalam lindungan Allah. Jangan khawatirkan keadaanku Lin, aku disini sehat kok, walaupun masih sering sedih kalo ingiet sama kamu.Eh Lin, ngomong-ngomong saat liburan sekolah nanti kami ada acara nggak? Karena saat liburan sekolah nanti aku berencana untuk berkunjung kerumah nenek yang aja di Jogja. Nanti kalo kamu tidak ada acara aku bisa sekalian mampir ke rumahmu, lumayan lho kira-kira aku berada di Jogja selama 2 minggu.Nanti saat ketemu kita bisa maen bareng lagi Lin, kayak dulu waktu masa-masa SMP. Ohiya, kalo nanti kita bisa ketemu aku janji bakalan ngasih kamu oleh-oleh khas Bandung. Selain itu nanti saat di Yogyakarta kita bisa jalan-jalan bareng ke malioboro Lin, nanti aku traktir makan deh.Mungkin cukup sampai disini dulu aja Lin, aku tunggu balasannya lho. Aku berharap saat liburan nanti kamu tidak ada acara Lin dan kita bisa maen sama-sama lagi. Yah ini dulu lin surat dariku kita sambung lain waktu yah.Sahabatmu8.Penutup surat9. 15 April 202110.Semoga kamu dalam keadaan baik dan sehat. Surat ini saya kirimkan untuk menanyakan kabar kamu. aku sangat berharap bahwa hari-hari kamu di Jakarta baik-baik saja Semua teman teman kita disini sangat merindukanmu, yang dahulu sering jalan bersama kemana mana sekarang ada yang kurang sejak kepergianmu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21