Di sebuah perkampungan nelayan, hiduplahseorang ibu dengan dua orang anak.

Berikut ini adalah pertanyaan dari acabanong pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Di sebuah perkampungan nelayan, hiduplahseorang ibu dengan dua orang anak. Anak pertamanya
adalah perempuan dan anak keduanya adalah laki-
laki. Sang kakak berumur 10 tahun sedangkan
adiknya berumur dua tahun. Keluarga ini hidup
kekurangan. Si ibu bekerja sebagai pedagang ikan.
Hasil berjualan ibu tidak menentu. Kadang mendapat
banyak kadang sedikit. Si kakak ingin mendapatkan
uang yang banyak dari ibunya, padahal ibunya tidak
punya uang.
36. Watak dari kakak pada teks di atas adalah.... *
Jawaban Anda​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

boros dan serakah

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aranusan787 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21