menentukan makna kata/istilah pada teks​

Berikut ini adalah pertanyaan dari danishazri1712 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menentukan makna kata/istilah pada teks​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Menentukan makna kata atau istilah pada teks sendiri kita harus membaca kemudian lanjut untuk mengidentifikasinya. Hal yang perlu diperhatikan ketika menentukan makna kata/kalimat yakni memahami isi dan juga konteks.

Istilah bisa kita definisikan dengan kata ataupun gabungan kata yang mengungkapkan makna konsep, proses, keadaan, atau sifat yang khas daIam bidang tertentu. Makna kata atau istilah yang sering kali muncul pada soal-soal USBN yakni makna kata leksikal atau definisinya yakni makna yang terdapat pada kata dasarnya tanpa bergabung dengan bentuk lain. Makna leksikal ini bisa dilihat dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).

Pembahasan

Paragraf sendiri disusun dengan menggunakan kalimat-kalimat yang saling berkaitan. Kalimat dalam setiap paragraf ini disusun dari beberapa kata. Setiap kata ini mempunyai makna (arti). Oleh karenanya, dalam membentuk kalimat ataupun sebuah paragraf sebuah kata maka harus benar-benar dipilih supaya mampu menyampaikan maksud dari penulis tersebut.

Kesalahan dari penggunaan kata-kata atau istiIah sendiri akan menimbuIkan penafsiran yang berbeda. Kata-kata/istiIah yang digunakan dapat berupa kata baku, kata bersinonim, kata berantonim, kata yang bermakna konotasi dan denotasi, dan juga kata yang mengaIami perubahan makna. IstiIah ini berhubungan dengan pengungkapan makna konsep, proses, keadaan, ataupun sifat di bidang tertentu.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang makna kata lulus, kursus, mencerdaskan, siswa, ujian, guru, kurikulum, kepala sekolah, dan belajar yomemimo.com/tugas/1598743

2. Materi tentang makna kata optik, meteorologi, spekttrum, medium, dan polikromatik

yomemimo.com/tugas/2801722

3. Materi tentang makna kata yang tidak sebenarnya

yomemimo.com/tugas/10623854

-----------------------------

Detil jawaban

Kelas: 4

Mapel: B. Indonesia

Bab: Bab 7 - Menemukan Kalimat Utama pada Setiap Paragraf

Kode: 4.1.7

#AyoBelajar #SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhella2108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21