Kebiasaan masyarakat yang membuang sampah sembarangan merupakan penyebab rusaknya jalan

Berikut ini adalah pertanyaan dari biasalah23 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kebiasaan masyarakat yang membuang sampah sembarangan merupakan penyebab rusaknya jalan dan timbulnya banjir.Secarik kertas dibuang oleh seorang pelajar, sebuah kantong plastik dilemparkan oleh seorang ibu sepulang dari pasar, dan selembar bungkus rokok dihempaskan seorang data omah kemudian berkolaborasi dengan sampah-sampah dari ribuan warga lainnya. sampah-sampah itu bergabung dari berbagai tempat, memancarkan saluran-saluran air meluap dan banjir. warga masyarakat mengeluh setiap hari melalui media cetak dan elektronik.Pada kalimat ke-2 teks tersebut terdapat kaidah kebahasaan yang berupa
A.konjungsi kausalitas
B.konjungsi kronologis
C.konjungsi pertentangan
D.konjungsi sebab akibat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menurut saya pribadi, jawabannya D. Konjungsi Sebab Akibat.

Contoh Konjungsi Sebab Akibat: Karena, maka, sebab. Bisa dirubah lagi, semisal saja SebabmenjadiPenyebab. Atau Karena Menjadi Dikarenakan.

Senang Membantu ^ ^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fauzan46756 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22