1.apa yang dimaksud dengan sinonim? dan berikan 3 contoh! 2.sebutkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadiazahra035 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.apa yang dimaksud dengan sinonim? dan berikan 3 contoh!2.sebutkan ciri teks deskripsi berdasarkan kaidah bahasa!
3.sebutkan struktur teks deskripsi dan jelaskan! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:1. Sinonim disebut juga padan kata. Sinonim adalah kata yang memiliki makna atau arti yang sama. Contoh kata sinonim misalnya ; kredit = mencicil, berdusta = berbohong, rajin = giat, haus = dahaga, baju = pakaian, bunga = kembang

2. Ciri Teks Deskripsi dari segi Penggunaan Bahasa

Menggunakan kata-kata khusus untuk menggambarkan objek (warna dirinci merah, kuning, hijau).

Menggunakan kalimat rinci untuk menggambarkan objek.

Menggunakan kata sinonim dengan emosi kuat.

Menggunakan majas untuk melukiskan secara konkret.

3. Teks deskripsi adalah teks memerinci objek dengan sejelas-jelasnya. Pada teks deskripsi, objek digambarkan sejelas-jelasnya dengan kalimat yang membuat seseorang seakan-akan dapat melihat, mendengar, dan merasakan objek yang dideskripsikan.

Penjelasan: semoga membantu follow jangan lupa jadikan jawaban Terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chrissihombing dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 11 Nov 21