Berikut ini adalah pertanyaan dari sudaisfahron0 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kelas : VII
Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kategori : teks prosedur
Kata kunci : kata menunjukkan ukuran
Pembahasan:
Teks 1 : Cara Memainkan Angklung
- pertemuan dua tiang angklung vertikal dan horisontal
- tepat di tengah-tengah
- tegak dan sejajar dengan tubuh
- cukup jauh
- hampir lurus
- cukup sering
Teks 2 : Cara membuat obat tradisional insomnia
- 5 potong akar kelapa hijau
- masing-masing 4 cm
- 600 cc air
- 10 butir biji teratai
- air sisa 300cc
Teks 3 : Cara melakukan gerakan tari tor-tor
- posisi kedua kaki rapat
- agak maju sedikit
- Ujung ibu jari saling menyentuh
- digerakkan perlahan.
- lagu habis
Penjelasan:
# Maaf kalo salah ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gilangpermata488 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 Jan 22