Berikut ini adalah pertanyaan dari bandotsupriyanto pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Kalimat yang mengandung kata sandang adalah kalimat bernomor …
A. 2 dan 6
B. 2 dan 8
C. 3 dan 5
D. 3 dan 4
Tolong kakak di jawab... mau di kumpulkan besokk...
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ
Pertanyaan: (Teks/Cerita di atas)
Kalimat yang mengandung kata sandang adalah kalimat bernomor …
Jawab: 1 & 7
Penjelasan:
- (1) Si Kancil datang dengan sombongnya, Ia merasa pasti akan sangat mudah memenangkan perlombaan ini.
- (7) Kemudian ia memanggil Si Siput lagi dan teryata siput juga sudah berada di depannya.
Pembahasan:
➡ Kata sandang adalah kata yang tidak memiliki arti/makna.
➡ Fungsi dari kata sandang adalah memperjelas kalimat selanjutnya.
➡ Berikut adalah kata-kata sandang :
- Si
- Sang
- Sri
- Hyang
- Yang
- Dang
- Hang
- Kaum
- Para
- Umat
___________________________
#Ayo Belajar Bersama Brainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FahriProject07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 30 Jul 21