buatlah puisi tentang sahabat tanpa melihat di YouTube!!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nuranggun1006 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah puisi tentang sahabat tanpa melihat di YouTube!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

     SAHABAT

teman terdekat

dan orang terpercaya

saling menyayangi

bukan menyakiti

karna sahabtku adalah engkau

kau yang terindah dalam hidupku

aku menyayangimu

seperti saudariku sendiri

Penjelasan:

Semoga Membantu :)

Pendahuluan Halo Brainly Friends, ketemu lagi sama kak Fajar. Kali ini kakak akan bantu menjawab pertanyaan ini. Tapi, sebelumnya kakak mau tanya nih, kalian tahu tidak apa yang dimaksud dengan puisi? Secara etimologi, puisi berasal dari bahasa Yunani, yaitu poet yang memiliki arti 'orang yang mencipta melalui imajinasinya'. Secara harfiah, puisi adalah jenis teks sastra yang mengungkapkan pikiran dan perasaan penyair secara imajinatif dan disusun dengan mengonsentrasikan semua kekuatan bahasa dengan pengonsentrasian struktur fisik dan batinnya. Sehingga, dengan pengertian lain, puisi adalah salah satu jenis karya sastra yang gaya bahasanya sangat ditentukan oleh irama, rima, serta penyusunan larik dan bait. Puisi yang indah tentunya harus memperhatikan gaya bahasa supaya dapat memberikan makna yang mendalam. Pembahasan Pada kesempatan kali ini, soal meminta kepada kita untuk membuat sebuah puisi dengan tema

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FajarKim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Mar 22