Menggambarkan objek suatu peristiwa secara terperinci. Untuk menulis teks selain

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayumaesadjenar pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menggambarkan objek suatu peristiwa secara terperinci. Untuk menulis teks selain melakukan pengamatan, penulis perlu mencari sumber lain untuk mendukung tulisannya. Sumber lain seperti melakukan wawancara dan studi pustaka. Teks dimaksud adalah jenis teks..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

pembahasan:

Yang dimaksud dengan laporan investigasi adalah teks laporan yang menggambarkan objek suatu peristiwa secara terperinci yang penyusunannya dilakukan setelah melakukan pengamatan dan mencari sumber lainnya untuk mendukung laporan tersebut, seperti melakukan wawancara dan studi pustaka.

Teks investigasi hampir mirip dengan teks deskripsi. Yang membedakan adalah teks deskripsi menggambarkan objek suatu peristiwa berdasarkan pengamatan saja dengan menggunakan panca indera, sedangkan teks investigasi harus mempunyai sumber-sumber lainnya yang mendukung penulisannya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh joelgaming dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Dec 21