Berikut ini adalah pertanyaan dari destri7289 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Judul adalah salah satu bagian dalam karya tulis yang menyajikan identitas sebuah karya. Selain itu, sebuah judul yang baik juga mampu menyajikan gambaran sekilas tentang isi karya serta menumbuhkan keingintahuan masyarakat akan isi yang disajikan dalam karya tersebut. Oleh karena itu, sebuah judul harus dipilih atas pertimbangan ringkas, menarik, dan informatif.
Pembahasan
Pada kesempatan ini, soal meminta kita untuk mencari tiga judul teks nonfiksi yang berasal dari buku, media cetak, maupun internet dan terkait dengan tema "bumiku". Kemudian, kita diminta untuk mencari kata kunci dari setiap judul tersebut berikut perkiraan informasinya.
Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.
JUDUL TEKS NONFIKSI
1. Studi: YouTube Bikin Jumlah Penganut Teori Bumi Datar Meningkat
KATA KUNCI: TEORI BUMI DATAR, YOUTUBE
PERKIRAAN INFORMASI:
A, TEORI BUMI DATAR
B. YOUTUBE SEBAGAI MEDIA SOSIAL
C. PENGARUH YOUTUBE TERHADAP PERKEMBANGAN TEORI BUMI DATAR.
2. Gempa Hari Ini: 4 Guncangan Dirasakan di Wilayah Indonesia
KATA KUNCI: GEMPA BUMI, INDONESIA
PERKIRAAN INFORMASI:
DAERAH-DAERAH DI INDONESIA YANG MENGALAMI GEMPA BUMI
3. NASA: China dan India Sukses Bikin Bumi Makin Hijau
KATA KUNCI: CHINA, INDIA, BUMI, HIJAU
PERKIRAAN INFORMASI:
A. KONDISI LINGKUNGAN GLOBAL SAAT INI
B. UPAYA CHINA DAN INDIA DALAM MENJADIKAN BUMI SEMAKIN HIJAU
C. BUMI SAAT INI SEMAKIN HIJAU
Detil jawaban
Kelas: VIII
Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
Bab: Bab 1 - Sastra
Kode kategori: 8.1.1
Kata kunci: judul, teks, nonfiksi, buku, media cetak, internet, berkaitan, tema, bumiku, kata kunci, perkiraan informasi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh martasyasil dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 03 Aug 21